PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA & KIMIA

Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Universitas Pendidikan Indonesia

LIVE REPORT: Learning English with Chemistry (LEC)

Pada hari minggu, tanggal 09 Mei 2021 telah dilaksanakan kegiatan LEC (Learning English with Chemistry) dengan mengusung tema ‘EUPHORIA: Essay for Incredible Idea’. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Departemen Akademik BEM HMK FPMIPA UPI dengan tujuan untuk meningkatkan kepercayaan diri mahasiswa kimia dalam berbahasa inggris dan memberikan tips dan trick agar lancar dalam berbahasa inggris. Jumlah peserta yang mengikuti LEC berjumlah 43 peserta.